Fakultas Sains dan Teknologi UIN Imam Bonjol Padang mengucapkan selamat atas pengukuhan Guru Besar bidang Ilmu Sosiologi, Prof. Welhendri Azwar, M.Si.,Ph.D (Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Kerjasama). Semoga berkahdanterahmati.
Padang, 26 September 2024 – Fakultas Sains dan Teknologi (FST) Universitas Islam Negeri (UIN) Imam Bonjol Padang mendapat kehormatan menerima kunjungan dari Prof. Charlou Bautista, seorang dosen dari Filipina, dalam rangkaian kegiatan SeIBa International Festival. Kunjungan yang berlangsung selama...
Fakultas Sains dan Teknologi UIN Imam Bonjol Padang berkolaborasi dengan Fakultas Sains dan Teknologi UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi dalam kegiatan pengabdian kepada masyarakat berskala internasional. Kegiatan ini mengusung tema “Edukasi Pemukiman Sehat Berbasis Islam” dengan fokus utama pada...
– Dalam upaya mewujudkan lingkungan kampus yang aman dan bebas dari kekerasan seksual, Seminar Anti Kekerasan Seksual dengan tema “Membangun Lingkungan Kampus yang Aman dengan Mencegah Kekerasan Seksual” telah...
Memperingati Maulid Nabi Fakultas Sains dan Teknologi: Nilai Kehidupan Rasulullah di Era Globalisasi
Fakultas Sains dan Teknologi (FST) UIN Imam Bonjol Padang kembali menyelenggarakan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW pada Rabu, 18 September 2024. Acara yang berlangsung di Ruang Tuanku Imam Bonjol, Lantai Java FST ini mengusung tema “Menerapkan Nilai-nilai Kehidupan Rasulullah...